Menerima Kunjungan Dari Dinas Pertanian Kabupaten Magetan

pupuktanaman.com - 14 Maret 2021, Dinas Pertanian Kabupaten Magetan melakukan kunjungan kembali ke tempat produksi kami di produksi kompos kambing fermentasi yang terletak di Desa Tladan Kecamatan Kawedanan Kabupaten Magetan. Kunjungan tersebut untuk melihat produksi dari produk kami yang berupa kompos kambing fermentasi.

Kompos kambing kami sudah kami olah menjadi kompos serbuk, bukan lagi srintil kambing dan sudah melalui proses fermentasi, sehingga bisa langsung di implementasikan ketanaman. Kompos kami bisa di implementasikan ke segala jenis tanaman terutama tanaman padi juga bisa. 

Untuk lebih kena dampaknya di tanaman palawija dan buah buahan. Karena kompos kambing yang sudah di fermentasi mampu mempercepat proses tanaman berbunga dan berbuah dan tanaman cepat besar. Serta kompos kambing fermentasi mampu mengurangi serangan penyakit ke tanaman.

Informasi lebih lanjut tentang tempat kami bisa hubungi kami di telp/wa 085735660673. atau bisa berkunjung di tempat produksi kami di Desa Tladan, Kecamatan Kawedanan, Kabupaten Magetan.



0 Response to "Menerima Kunjungan Dari Dinas Pertanian Kabupaten Magetan"

Post a Comment

Silahkan tinggalkan tanggapan anda di kolom komentar, bila artikel ini bermanfaat.